Drama Korea Reborn Rich resmi lanjut ke season 2. Bahkan dilaporkan produksinya telah dimulai dan ceritanya akan lebih luas dari cakupan season pertama.