10 Contoh Surat Keterangan Aktif Mengajar dari Kepala Sekolah untuk guru

10 Contoh Surat Keterangan Aktif Mengajar dari Kepala Sekolah untuk guru

sto2025/04/28 12:58:31 WIB
Ilustrasi Surat Keterangan Aktif Mengajar. (Foto: dok. Ditjen GTK)

Sebagai cara membuktikan dirinya masih aktif mengajar di sebuah sekolah atau instansi pendidikan guru biasanya akan melampirkan Surat Keterangan Aktif Mengajar dari kepala sekolah. Oleh karena itu, dokumen ini cukup penting bagi guru, sehingga berikut akan diuraikan contoh Surat Keterangan Aktif Mengajar untuk dijadikan sebagai gambaran.Seperti namanya, Surat Keterangan Aktif Mengajar secara umum dapat dimaknai sebagai sebuah dokumen yang menunjukkan seorang guru masih secara aktif menjalankan tugasnya sebagai pendidik atau guru di sekolah atau instansi tempat mereka mengajar.Dikutip dari buku 'Modul Resmi PPPK Guru - Sosiologi 2021-2022' oleh Tim Garuda Eduka, bukti seorang guru masih aktif mengajar berupa surat tugas atau surat keterangan yang diberikan oleh kepala sekolah maupun kepala dinas. Biasanya di dalam surat tersebut akan dicantumkan Nomor Induk Kependudukan (NIK), nama, tempat dan tanggal lahir, nama sekolah, mata pelajaran, hingga kabupaten/kota/provinsi yang bersangkutan.Mengingat Surat Keterangan Aktif Mengajar dibutuhkan oleh guru sebagai bukti yang menunjukkan mereka masih aktif mengajar, maka tidak ada salahnya untuk mencermati beragam contoh yang akan diuraikan dalam artikel ini. Simak baik-baik penjelasannya berikut ini.Baca juga: Tata Cara Mengurus Ijazah yang Hilang Beserta SyaratnyaContoh Surat Keterangan Aktif Mengajar dari Kepala SekolahSelain diuraikan contohnya secara langsung, terdapat link yang berisikan dokumen surat keterangan tersebut yang bisa diunduh secara gratis oleh detikers. Berikut contoh Surat Keterangan Aktif Mengajar dari kepala sekolah yang berasal dari berbagai satuan pendidikan.Contoh Surat Keterangan Aktif Mengajar untuk Guru HonorerContoh Surat Keterangan Aktif Mengajar untuk Guru Honorer (1)KOP SURAT SEKOLAH

SURAT KETERANGAN AKTIF MENGAJARNOMOR:...................

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Klik untuk melihat komentar
Lihat komentar
Artikel Lainnya